Info Tentang Sekolah Tinggi Akuntansi Negara dan Tahapan Pendaftaran

January 5, 2023

Screenshot_8

Info Tentang Sekolah Tinggi Akuntansi Negara dan Tahapan Pendaftaran

Info tentang sekolah tinggi akuntansi negara dapat di akses di beberapa website yang memang sengaja menyediakan informasi yang berhubungan tentang Sekolah Tinggi Akuntansi Negara. Karena banyak sekali informasi tentang Sekolah Tinggi Akuntansi Negara di beberapa website, maka diharapkan para calon pendaftar dapat dengan mudah di akses dan diketahui oleh para pencari informasi lainnya. Info ini dapat membuat para calon lulusan Sekolah Menengah Atas dapat membuka pikiran dan mulai berpikir untuk memilih sekolah mana yang akan menjadi tempat tujuannya setelah lulus nanti. Selain itu, para calon lulusan sekolah dapat menyiapkan syarat-syarat yang di ajukan oleh pihak Sekolah Tinggi Akuntansi Negara sebelum mendaftar menjadi calon mahasiswa.

Panduan Info Tentang Sekolah Tinggi Akuntansi Negara 

Dalam panduan umum pendaftaran online Ujian Saringan Masuk Sekolah Tinggi Akuntansi Negara,terdapat tiga bagian petunjuk jelas. Apa saja itu? Mereka adalah:

  1. Melakukan pendaftaran secara online melalui alamat website resmi Sekolah Tinggi Akuntansi Negara, yaitu: www.usm.stan.ac.id
  2. Melaksanakan segala prosedur verifikasi berkas dan pencetakan BPU
  3. Mengikuti pelaksanaan ujian saringan masuk sekolah tinggi akutansi negara

Berikut penjelasan point-point di atas secara mendetail.

Pendafaran dan Info Tentang Sekolah Tinggi Akuntansi Negara

Melakukan pendaftaran secara online melalui alamat website resmi Sekolah Tinggi Akuntansi Negara, yaitu: www.usm.stan.ac.id

Berikut adalah tata cara pendaftaran yang hasrus peserta lakukan:

-       Membuat account pendaftaran dengan mendaftarkan alamat email calon pendaftar

-       Melakukan aktivasi account pendaftaran dengan email yang didaftarkan.

-       Login ke www.usm.stan.ac.id menggunakan account tersebut.

-       Mengisil seluruh data diri secara lengkap dan benar

-       Setelah mengisi data, kunci semua data bila sudah selesai

-       Mencetak Bukti Pendaftaran Online (BPO)

-       Untuk segera menyerahan berkas di atas

Jika semua prosedur di atas sudah di lakukan, selanjutnya segera lanjutkan langkah-langkah yang lainnya, yaitu Melaksanakan segala prosedur verifikasi berkas dan pencetakan BPU dan mengikuti pelaksanaan ujian saringan masuk sekolah tinggi akutansi negara. Semoga info tentang sekolah tinggi akuntansi negara bermanfaat.

Daftar Bimbel STAN

Testimoni Siswa Newtonsix

Deya Shazniya
SMAN 1 Kramatwatu
D1 Pajak

Belajar persiapan masuk STAN di Newtonsix itu menyenangkan dan asik banget. Pengajarnya itu mahasiswa stan. Dan pas belajar mereka asik banget ngajarnya. To the point trus jelas ga bikin pusing. Trus pas lagi belajar juga kita dikasih tips masuk stan. Cara cepat ngerjain usm stan. Pokoknya recommended banget bimbel newtonsix. Terima kasih newtonsix atas bimbingannya untuk masuk stan😊
Izma awwalia
SMA 7 Semarang
D3 Perpajakan

Pembelajarannya menyenangkanbdan terstruktur, sehingga mudah dalam memahami materi. Tentornya juga sabar dan asik
Testimoni Fadhel Aqila dari SMAN 47 Jakarta lulus D3 Akuntansi
M. Fadhel Aqila Ramadhan
Sman 47 jakarta
D3 Akuntansi

Belajar di newtonsix itu seru saya dibantu mengatasi kelemahan dibahasa inggris, terima kasih newtonsix
Testimoni i komang dari Denpasar Bali yang lulus D1 Pajak
I Komang Naditya Purnama
SMAN 5 Denpasar
D1 Perpajak

Belajar di bimbel newtonsix sangat seru. Tutornya pun ramah dan profesional seru lah diajak bercanda. Suasana belajar nyaman banget. Soal-soal try out yg dikasi sangat menantang. Pokoknya bimbel newtonsix recommended banget buat persiapan mencari STAN.