Jika anda sedang mencari tempat pendaftaran perguruan tinggi kedinasan STAN anda dapat memilih pendaftaran Sekolah Tinggi Akuntansi Negara Banjarmasin. Beberapa pendaftaran untuk tes TPA dan tes lainnya di buka disejumlah kota besar, salah satunya adalah kota banjarmasin. Sekolah Tinggi Akuntansi Negara yang kini berubah nama menjadi Politeknik Keuangan Negara – STAN merupakan salah satu perguruan tinggi kedinasan yang mempunyai ruang lingkup keuangan negara. Lulusannya di bentuk untuk menjadi pegawai negeri yang menduduki jabatan di seluruh instansi keuangan negara naungan Kementrian Keuangan RI.
sebagai salah satu perguruan tinggi naungan Kementrian keuangan, PKN – STAN merupakan salah satu perguruan tinggi yang membebaskan biaya kuliah untuk para mahasiswanya. Sistem pendidikannya pun sangat disiplin. PKN – STAN menerapkan sistem drop out untuk mahasiswa yang tidak dapat mempertahankan indeks prestasi atau IP di tiap semesternya. IP yang harus di pertahankan adalah 2,4 pada semester ganjil dan 2,7 pada semester genap, serta tidak boleh mendapat nilai huruf E untuk setiap mata kuliah. Layaknya perguruan tinggi kedinasan lainnya, STAN juga memiliki seragam yang khas yaitu berwarna coklat.
PKN – STAN merupakan perguruan tinggi yang sangat diminati oleh para lulusan SMA sederajat. Oleh karena itu jika anda merupakan salah satu di antara mereka, maka anda haru melakukan langkah – langkah yang bisa mambuat anda lolos dalam setiap tahapan seleksinya. Agar bisa menjadi salah satu mahasiswa PKN-STAN anda perlu melakukan hal – hal berikut: